Tak hanya itu, kata Hanfi dipenghujung tahun 2022 ini pihaknya juga akan meresmikan gardu induk yang berada di Kuala Tungkal, Tanjung Jabung (Tanjab) Barat.
“Dari seluruh kabupaten yang ada di Jambi hanya Tungkal yang belum memiliki gardu induk oleh karena ini harapannya tahun ini dirampungkan,” pungkasnya.
Baca Juga:
Menteri PU: Anggaran Masih Kurang, Sekolah Rakyat Jadi Prioritas
Lebih lanjut, Hanfi menambahkan dihari ke-77 tahun PLN, ia berharap dapat terus memberikan pelayanan terbaik untuk seluruh konsumen dan masyarakat terkhusus di Provinsi Jambi. [Yg]